Babinsa 07 Tenggilis Mejoyo Dampingi PLN Perapian Pohon

    Babinsa 07 Tenggilis Mejoyo Dampingi PLN Perapian Pohon

    SURABAYA - Babinsa Kel. Kutisari Koramil 0031/07 Tenggilis Mejoyo melaksanakan kegiatan pendampingan perapian/penebangan pohon oleh dinas PLN bertempat di. Kutisari Indah Utara. Senin (31/10/22)

    Sejumlah pohon tersebut sengaja ditumbangkan dan dibersihkan oleh petugas agar tidak mengenai kabel listik milik PLN yang dikhawatirkan dapat mengganggu aliran listrik serta mengatisipasi pohon tumbang saat hujan deras disertai angin. 

    Pohon-Pohon ini sengaja dibersihkan oleh petugas PLN agar tidak mengenai kabel dan tiang listrik", kata Serma Heri. 

    Serma Heri menjelaskan jika musim hujan tiba pohon - pohon yang berada dipinggir jalan kerap ada yang tumbang dan jika tidak tidak diantisipasi dari sekarang dikhawatirkan akan mengenai tiang maupun kabel listrik PLN, " tutupnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Peduli Anak Stunting Babinsa Koramil 04...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Kel. Pacarkembang Pendampingan Pelayanan...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Hendri Kampai: Angkat Mayor Tedy Jadi Menteri, Bukti Penghargaan Presiden Prabowo terhadap Generasi Muda Berprestasi
    Pariwisata Berbasis Pendidikan di Bali: Menggabungkan Keindahan Budaya dan Pengetahuan